Kerja Keras Adalah Energi Kita
Dengan dicetuskannya slogan baru Pertamina “Kerja Keras Adalah Energi Kita”, kita semua berharap Pertamina akan semakin maju dan mantap kinerjanya.
Slogan “Pasti Pas” yang sebelumnya diluncurkan oleh pertamina dengan pelayanan yang ramah dari setiap SPBU, sudah membuktikan adanya perubahan kearah lebih maju dan kinerja pertamina. Saya sebagai konsumen Pertamina sudah bisa merasakan perubahan yang terjadi, jadi tetap terus dijaga agar tidak tergeser oleh operator asing yang berdagang di negeri kita.
Kerja keras tidak hanya dilakukan oleh sisi Pertamina saja, rakyatpun harus ikut andil untuk mendukung terwujudnya pemerataan Minyak dan Gas di seluruh pelosok negeri. Dengan salah satu contoh tidak melakukan kecurangan dalam penimbunan BBM yang akan menyebabkan ketidaktersediaannya BBM di suatu daerah, saya yakin Pertamina sudah bekerja keras untuk bisa meratakan penyaluran BBM sesuai dengan kebutuhan suatu daerah dan ini harus tetap didukung oleh rakyat Indonesia sebagai penggunanya.
Dengan kerja keras kita bisa menciptakan energi yang berkesinambungan. Sumber daya alam tentu ada batasnya. Dengan kerja keras akan bisa menciptakan berbagai energi alternative yang selama ini hanya mengandalkan energi dari sumber daya alam yang tidak terbaharukan. Kerja keras yang dilakukan pertamina dan rakyat akan bisa menciptakan energi baru untuk kebutuhan bagi Bangsa dan Negara. Saat ini pertamina sudah mampu menciptakan energi dari bahan yang terbaharukan, dan semoga kedepan Pertamina dengan rakyat indoensia bisa bekerja sama dalam mencari dan menciptakan energi alternatif lainnya. Penemuan-penemuan energi alternatif oleh rakyat
Kerja Keras Adalah Energi Kita merupakan slogan yang harus kita pakai dalam kehidupan sehari-hari.
Lam kenal sesama peserta contes..!!
BalasHapussalam kenal juga semoga review dari semua blogger bisa menambah sukses Pertamina pada khususnya dan pembaca pada umumnya
BalasHapusSalam kenal juga medan computers terima kasih, salam energi
BalasHapus